Pererat Silaturahmi, Babinsa Wonosari Sholat Jumat Di Wilayah Binaan

    Pererat Silaturahmi, Babinsa Wonosari Sholat Jumat Di Wilayah Binaan
    Serka Joko Sri Murningsih Babinsa Desa Duwet Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten melaksanakan Sholat Jumat dilanjutkan silaturahmi dengan Tokoh agama

    Klaten - Serka Joko Sri Murningsih Babinsa Desa Duwet Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten melaksanakan Sholat Jumat dilanjutkan silaturahmi dengan Tokoh agama di Masjid Ar Rofi'u Dukuh Duwet RT 3 RW 8 Desa Duwet Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (5/8/2022)

     

    Babinsa dalam kegiatan Sholat Jumat di wilayah binaan, Serka Joko Sri Murningsih menuturkan bahwa Kegiatan tersebut untuk menjalin Silaturahmi dengan Tokoh Agama serta memberikan himbauan tentang kerukunan umat beragama, waspadai paham radikal & tingkatkan persatuan dan kesatuan demi tegaknya NKRI

     

    “Dengan silaturahmi bersama tokoh agama merupakan untuk menjalin sinergitas dan memberikan himbauan tentang nasionalisme kecintaan terhadapa bangsa Indonesia dan mengedepankan kerukunan antar umat beragama, ” tutur Babinsa.

     

    Dalam kesempatan itu juga Babinsa menghimbauan untuk pemasangan umbul-umbul semarakkan HUT Kemerdekaan RI Ke 77.

     

    “Menyambut HUT RI Ke 77 merupakan suatu kecintaan terhadap Bangsa Indonesia dan salah satu bukti dengan memasang umbul-umbul untuk menyemarakkan merupakan jiwa Nasionalisme terhadap Bangsa Indonesia, ” pungkas Babinsa.

     

    Babinsa berharap kepada warga, dengan mengedepankan cinta nasionalisme dan menciptakan kerukunan antar umat beragama dan saling toleransi maka akan tercipta persatuan dan kesatuan yang kokoh. (Red)

    jateng klaten
    Budiyanta

    Budiyanta

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Ceper Jalin Silaturahmi Dengan Tokoh...

    Artikel Berikutnya

    Pesan Babinsa Ceper Di Pagelaran Wayang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Babinsa Wonosari Klaten Hadiri Rapat Koordinasi Linmas Desa Sidowarno, Persiapan Pilkada Serentak 2024
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal

    Ikuti Kami